JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemimpin tertinggi umat Katolik, Paus Fransiskus, meninggal dunia pada usia 88 tahun.
Penjabat Kardinal Kevin Farrel menyatakan, Paus Fransiskus meninggal pada Senin pagi sekitar pukul 07.35 waktu setempat.
Gereja Katedral pun dijadwalkan akan melakukan misa arwah pada Kamis sore.
Untuk mengetahui informasi selengkapnya, kita akan bergabung dengan jurnalis Kompas TV, Rahma Piliang yang berada di Gereja Katedral, Jakarta.
#katedral #pausfransiskus #misaarwah
Baca Juga Perjalanan Hidup Paus Fransiskus: Beri Pesan Paskah Terakhir untuk Gaza-Ukraina & Serukan Damai di https://www.kompas.tv/nasional/588409/perjalanan-hidup-paus-fransiskus-beri-pesan-paskah-terakhir-untuk-gaza-ukraina-serukan-damai
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/588410/full-paus-fransiskus-tutup-usia-gereja-katedral-jakarta-gelar-misa-arwah-kamis-sore
Penjabat Kardinal Kevin Farrel menyatakan, Paus Fransiskus meninggal pada Senin pagi sekitar pukul 07.35 waktu setempat.
Gereja Katedral pun dijadwalkan akan melakukan misa arwah pada Kamis sore.
Untuk mengetahui informasi selengkapnya, kita akan bergabung dengan jurnalis Kompas TV, Rahma Piliang yang berada di Gereja Katedral, Jakarta.
#katedral #pausfransiskus #misaarwah
Baca Juga Perjalanan Hidup Paus Fransiskus: Beri Pesan Paskah Terakhir untuk Gaza-Ukraina & Serukan Damai di https://www.kompas.tv/nasional/588409/perjalanan-hidup-paus-fransiskus-beri-pesan-paskah-terakhir-untuk-gaza-ukraina-serukan-damai
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/588410/full-paus-fransiskus-tutup-usia-gereja-katedral-jakarta-gelar-misa-arwah-kamis-sore
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Kita akan bergabung dengan jurnalis Kompas TV Rahma Piliang di Gereja Katedral Jakarta.
00:05Selamat malam Rahma, kapan rencananya akan digelar Misa Arwah dalam suasana kedukaan pasca wafatnya Paus Franciscus?
00:18Iya, malam nitir dan juga saudara dari informasi yang kami dapatkan dari Keuskupan Agung Jakarta.
00:24Misa Arwah ini akan digelar pada kami sore di mana ini juga menunggu bagaimana pernyataan dari Kedutaan Besar Fatikan besok yang akan disampaikan oleh,
00:35maksud kami yang akan disampaikan besok pagi dari Kedutaan Besar Fatikan.
00:39Tapi kalau tadi apa yang disampaikan oleh Kardinal Soehario disebutkan bahwa memang untuk setiap Misa Harian ini juga bisa menyampaikan doa arwah,
00:49begitu di mana besok misalnya ada Misa Harian, maka doa arwah ini juga bisa digelar begitu, nitir dan juga saudara.
00:58Selain itu pun untuk dari paroki lainnya yang berada di bawah Keuskupan Agung Jakarta,
01:05Kardinal Soehario juga menyebutkan bahwa diharapkan untuk setiap paroki ini juga menggelar doa arwah,
01:11tidak hanya di Kereja Katedral Jakarta saja, di samping itu juga.
01:17Di tiada juga saudara untuk besok dari Kedutaan Besar Fatikan juga akan menerima bela sungkawa, bela duka,
01:25begitu bagi yang ingin menyampaikan pesan dan juga kesannya terhadap Paus Franciscus atau mengirimkan karangan bunga,
01:33di mana ini akan digelar sampai kami sore dan puncaknya untuk dari Misa Khusus ini ada di Katedral Jakarta.
01:43Selengkapnya ini merupakan keterangan lebih lengkap dari Kardinal Soehario Uskup Agung Jakarta.
01:49Beliau akan membuka kedutaan besarnya supaya tamu-tamu yang ingin mengucapkan bela sungkawa, bela duka itu bisa masuk dan menuliskan kesan-kesan di dalam buku tamu.
02:03Itu pasti, mulai besok kalau tidak salah sampai Kamis sore.
02:08Kamis sore ada upacara khusus di Keredja Katedral dan tadi Romo Vikjen bertanya kepada saya,
02:15apakah tidak lebih baik kalau paroki-paroki sekeuskupan agung Jakarta itu juga mengadakan Misa Arwah yang sama.
02:24Saya mengatakan itu sangat bagus.
02:31Terima berita duka kepergian Paus Franciscus pada pukul 9.45 waktu Fatikan begitu.
02:39Ini tidak ada juga saudara dan dari Kardinal Soehario juga memastikan baik itu kepada Kedutaan Besar Fatikan untuk Indonesia maupun Kedutaan Besar Indonesia untuk Fatikan
02:49bagaimana dengan kondisi Paus Franciscus saat menerima berita apakah ini benar atau tidak begitu ini tidak ada juga saudara.
02:58Selain itu pun juga dari Keuskupan Jakarta ini menyebutkan bahwa akan menunggu terlebih dahulu
03:04bagaimana dengan rapat yang akan digelar oleh kardinal-kardinal yang ada di Roma
03:09di mana ini akan dilaksanakan besok pagi waktu Fatikan
03:12dan dari rapat itu akan disampaikan begitu kepada umat katolik yang ada di Indonesia begitu
03:21ini tidak ada juga saudara dan untuk malam ini memang di Katedral Jakarta ini tidak ada kegiatan khusus
03:29namun memang misah harian ini tetap berlangsung.
03:32Terima kasih Jurnalis Kompas TV Rahma Piliang dari Gereja Katedral Jakarta.