Lewati ke pemutarLewatkan ke konten utamaLewati ke footer
  • hari ini
KOMPAS.TV - Paus Fransiskus sempat menyerukan perdamaian untuk Gaza, Ukraina, dan wilayah lain yang dilanda konflik. Pesan itu disampaikan dalam pidato Paskah terakhirnya di Basilika Santo Petrus, Minggu kemarin.

Paus muncul di balkon Basilika Santo Petrus selama lebih dari 20 menit dan menyampaikan berkat Urbi et Orbi, atau pesan bagi dunia. Namun, kali ini pesan Paskah tidak disampaikan langsung oleh Paus, melainkan dibacakan oleh Uskup Agung Diego Ravelli.

Dalam pesannya, Paus menyatakan, "Saya memikirkan rakyat Gaza, khususnya komunitas Kristennya." Ia menyoroti bahwa konflik di Gaza telah menimbulkan banyak korban dan menciptakan situasi kemanusiaan yang menyedihkan.

Paus mengimbau pihak-pihak yang bertikai untuk segera melakukan gencatan senjata dan membantu warga yang kini mengalami kelaparan. Ia juga menyerukan perdamaian di Ukraina dan wilayah konflik lainnya.

Sebagai informasi, Pemimpin tertinggi umat Katolik, Paus Fransiskus, meninggal dunia pada usia 88 tahun.

#pausfransiskus #palestina #perdamaian

Baca Juga Kenangan Paus Fransiskus di Indonesia: Misa di GBK hingga Kunjungan ke Masjid Istiqlal di https://www.kompas.tv/nasional/588408/kenangan-paus-fransiskus-di-indonesia-misa-di-gbk-hingga-kunjungan-ke-masjid-istiqlal

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/588409/perjalanan-hidup-paus-fransiskus-beri-pesan-paskah-terakhir-untuk-gaza-ukraina-serukan-damai
Transkrip
00:00Paus Franciscus sempat menyerukan perdamaian untuk Gaza dan Ukraina
00:04serta wilayah lain yang dilanda konflik.
00:07Pesan itu disampaikan dalam pidato pascah terakhirnya
00:10di Basilika Santo Petrus minggu kemarin.
00:19Paus muncul di balkon Basilika Santo Petrus
00:23selama lebih dari 20 menit.
00:25Ia menyampaikan berkat urbi ad orbi atau pesan bagi dunia.
00:31Namun kali ini pesan pascah Paus tidak disampaikan langsung
00:34tapi dibacakan oleh Uskup Agung Diego Ravelli.
00:39Dalam pesannya Paus menyebut
00:41Saya memikirkan rakyat Gaza khususnya komunitas Kristennya.
00:48Konflik di Gaza telah menyebabkan banyak korban
00:51dan menciptakan situasi kemanusiaan yang menyedihkan.
00:56Paus juga mengimbau pihak yang bertikai
00:58segera melakukan gencatan senjata
01:01dan membantu warga yang kini mengalami kelaparan.
01:05Paus juga menyerukan perdamaian di Ukraina
01:08dan daerah konflik lainnya.
01:10In questo giorno di festa
01:13pensiamo al Caucasus meridionale
01:16Sono vicino alle sofferenze
01:19dei cristiani in Palestina
01:21e in Israele
01:22così come a tutto il popolo
01:25israeliano
01:26e a tutto il popolo palestinese.
01:31Preoccupa
01:32il crescente clima di antisemitismo
01:35che si va diffondendo
01:37in tutto il mondo.
01:38In paritempo
01:42il mio pensiero
01:43va alla popolazione
01:44e in modo particolare
01:46alla comunità cristiana di Gaza
01:49dove il terribile conflitto
01:52continua a generare
01:53morte e distruzione
01:55e a provocare
01:56una drammatica
01:57e ignobile
01:58situazione umanitaria.
02:01Faccio appello
02:03ai belligeranti
02:04cessate il fuoco
02:07si liberi noi ostaggi
02:09si presti aiuto alla gente
02:12che ha fami
02:13e aspira ad un futuro di pace
02:16paus franciscos
02:22paus franciscos
02:22adalah paus
02:23ke 266
02:25yang terpilih
02:26setelah paus
02:26benedictus
02:27ke 16
02:28pensiun
02:28sosok bersahaja
02:30paus franciscos
02:32memiliki nama asli
02:33Jorge Mario Bergoglio
02:35perkebangsaan
02:36argentina
02:37paus franciscos
02:38lahir di buenos aires
02:3917 desember
02:401936
02:42sebelum diangkat
02:43menjadi paus
02:44pada maret 2013
02:45ia adalah
02:47uskup agung
02:47buenos aires
02:48untuk periode
02:491998
02:50hingga
02:522012
02:53paus franciscos
02:55adalah
02:55anak pertama
02:57dari 5 bersaudara
02:58dari latar belakang
03:01akademisnya
03:01ia adalah
03:02pemegang gelar master
03:03di bidang kimia
03:04dari universitas
03:06buenos aires
03:07alih-alih meneruskan
03:08sesuai bidang pendidikan
03:10ia memilih bergabung
03:11ke seminari
03:12di villa de foto
03:13dan masuk tarekat
03:15serikat yesus
03:16pada 1958
03:17paus franciscos
03:20juga memegang
03:21gelar
03:21di bidang filsafat
03:22dari
03:23colegio maximo
03:24san jose
03:25di san miguel
03:26bergolio
03:27ia sempat mengajar
03:29studi literatur
03:30dan psikologi
03:31di colegio
03:32della immaculada
03:33di santa fe
03:34buenos aires
03:35tak berhenti
03:38di situ
03:38paus
03:39juga belajar
03:40filsafat
03:41dan teologi
03:42di faculty
03:42of san miguel
03:43kemudian mengajar
03:45di seminari ini
03:46sampai mendapat
03:47gelar profesor
03:48memulai perjalanan
03:50gereja pada
03:511973
03:52ia menjadi
03:53rektor seminari
03:54san miguel
03:55pada 1980
03:57hingga
03:571986
03:59lalu meraih
04:02gelar doktoral
04:02di jerman
04:03paus franciscos
04:07paus franciscos
04:07adalah paus
04:07pertama
04:08yang berasal
04:09dari argentina
04:10atau amerika latin
04:12alias non-eropa
04:13sejak paus
04:14gregorius ketiga
04:15wafat
04:16paus franciscos
04:18dikenal sebagai
04:19sosok sederhana
04:20dan banyak
04:21melakukan
04:21kegiatan sosial
04:22sang tauladan
04:26baik hati
04:27dunia
04:28pasti kehilanganmu
04:29selamat jalan
04:31paus franciscos
04:33selamat jalan
04:35selamat jalan
04:36selamat jalan

Dianjurkan