Harga minyak melemah pada perdagangan Selasa (15/04) di tengah kehati-hatian investor, dalam merespons perkembangan terbaru kebijakan tarif impor Presiden Amerika Serikat Donald Trump.
Category
📺
TVTranscript
00:30Dari Reuters, ketidakpastian terkait perang dagang Amerika Serikat China memicu kekhawatiran perlambatan pertumbuhan ekonomi global dan penurunan permintaan energi.
00:39Kebijakan perdagangan Amerika Serikat yang berubah-ubah telah menciptakan ketidakpastian di pasar minyak global.
00:45Sebelumnya, Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak atau OPEC pada awal pekan menurunkan proyeksi permintaan minyak global.
00:52Sementara itu, Badan Energi Internasional atau IEA memperkirakan pertumbuhan permintaan minyak global pada 2025 akan menjadi yang paling lambat dalam lima tahun terakhir.
01:03Beberapa bang besar seperti UBS, BNP Paribas, dan HSBC pun memakas proyeksi harga minyak akibat ketidakpastian tarif.
01:12Sepanjang bulan ini, harga minyak telah turun sekitar 13 persen, tertekan oleh kekhawatiran tarif dan peningkatan pasokan dari OPEC+.
01:19Terima kasih.