PNS RSUD Bangka Barat Terjerat Kasus Korupsi Dana BLUD

  • last year

Polisi tetapkan tersangka baru kasus korupsi melibatkan pejabat RSUD Bangka Barat, Jumat (25/8). Tersangka bernama Erik Johanda, salah satu pejabat penting RSUD Bangka Barat. Ia terlibat kasus korupsi dana Bantuan Layanan Umum Daerah (BLUD) tahun 2017

 

Sebelumnya Polisi telah menetapkan tersangka pada dua pejabat penting RSUD. Mantan Plt Direktur RSUD, Yudi Widyansa dan Mantan Bendaharanya Eko Trisno. Akibat perbuatan para tersangka negara mengalami kerugian sebesar Rp750 juta

 

Polisi masih melakukan pengembangan untuk mengungkap tersangka lainnya

 

Kontriburo: Rizki Ramadhani

Produser : Dinda Elita

Category

🗞
News
Transcript
00:00 (suara mesin motor)
00:02 Memang cantik memang gambarnya
00:11 (suara musik)
00:13 (suara musik)
00:15 (suara musik)
00:17 (suara musik)
00:19 (suara musik)
00:21 (suara musik)
00:23 (suara musik)
00:25 (suara musik)
00:27 (suara musik)
00:29 (suara musik)
00:31 (suara musik)
00:33 (suara musik)
00:35 (suara musik)
00:37 (suara musik)
00:39 (suara musik)
00:41 (suara musik)
00:43 (suara musik)
00:45 (suara musik)
00:47 (suara musik)
00:49 (suara musik)
00:51 (suara musik)
00:53 Pahit saya
00:55 Yang pertama, mempunyai ide atau inisiatif
00:59 membuat dan menyiapkan kuritansi fiktif yang tidak sesuai dengan fakta sebenarnya
01:05 Yang kedua, selaku penjabat keluarga tidak melakukan verifikasi terhadap pencairan dana jasa pelayakan kesehatan tahun angka 2017
01:15 Sehingga tidak sesuai dengan mekanisme yang seharusnya
01:19 (suara musik)
01:45 [SUARA KERINGKATAN]

Recommended