Pistol yang dapat dilipat hingga berbentuk seperti smartphone

  • 8 years ago
PISTOL TERSEMBUNYI DAPAT DILIPAT MEMBUATNYA TERLIHAT SEPERTI SMARTPHONE

Senjata baru ini tampak seperti sebuah smartphone, dan itu membuat polisi gelisah

Perusahaan Minnesota membuat inovasi terbaru dalam senjata tersembunyi - yaitu senjata yang terlihat seperti ponsel.

Pistol tersembunyi Ideal dikembangkan agar anda dapat membawa senjata tanpa mengganggu orang lain.

Meskipun bukanlah pistol lipat pertama atau senapan berbentuk kotak pertama, hal yang paling menarik dari pistol ini adalah ia tidak terlihat seperti pistol ketika dilipat.

Pistol tersembunyi ini berlaras ganda dengan peluru 0.380 kaliber, dirancang untuk menyerupai sebuah smartphone. Ia berubah menjadi senjata ketika tombol keselamatan terbuka dan melepaskan cengkeraman.

Pistol tidak dapat ditembakkan ketika berada di posisi terkunci, sehingga aman untuk dibawa di sisi tubuh atau di tas.

Pistol seukuran telapak ini menjawab permintaan untuk jenis pistol yang mudah dibawa, yang dapat diakses dengan cepat untuk membela diri

Perusahaan telah menerima ribuan email dari orang-orang yang ingin membeli senjata. Pistol akan dijual seharga $395 di pasaran pada akhir tahun ini.

Namun, Tidak semua orang menyukai gagasan ini. Aparat penegak hukum prihatin tentang senjata tersembunyi di depan mata mereka. Dan tergantung pada keadaan dan hukum lokal, pistol tersembunyi ini mungkin akan memerlukan surat izin untuk memiliki senjata tersembunyi.

----------------------------------------­---------------------

Selamat datang di TomoNews Indonesia, kami membuat animasi dari beragam berita paling menarik yang ada di internet. Silahkan datang berkunjung untuk melihat animasi berita heboh dari berita dunia, gosip selebriti, skandal, kriminal bodoh, dan banyak lagi! Like Page kami sekarang juga untuk berita harian yang pastinya akan membuat anda tercengang!

Kunjungi website official untuk berita terhangat, dan tanpa sensor: http://us.tomonews.net

Follow juga halaman Facebook kami: https://www.facebook.com/tomonewsid
Silahkan cek aplikasi Android kami: http://bit.ly/1rddhCj
Silahkan cek aplikasi iOS kami: http://bit.ly/1gO3z1f

Dapatkan berita terhangat di kirimkan pada inbox kalian tiap harinya: http://bit.ly/tomo-newsletter

Category

🗞
News

Recommended