• 20 jam yang lalu
Jejak Digital Annisa Mahesa Heran Lihat Orang Demo: Buat Apa?

Jejak digital anggota DPR termuda periode 2024-2029, Annisa Mahesa, sedang menjadi perbincangan warganet.

Hal ini bermula dari obrolan warganet di platform X, yang kini juga merambah ke TikTok. Salah satunya oleh akun @/aryasatya186 yang mengunggah potongan video wawancara Annisa Mahesa di hari pelantikannya sebagai wakil rakyat.

Dalam kesempatan tersebut, politisi bernama lengkap Annisa Maharani Alzahra Mahesa itu mengemukakan rasa herannya atas aksi demonstrasi atau unjuk rasa oleh masyarakat.

Link Terkait:
https://www.suara.com/lifestyle/2025/03/22/165754/jejak-digital-annisa-mahesa-heran-lihat-orang-demo-buat-apa?page=all

#AnnisaMahesa #DPR

VO/Video Editor: Imel/Tata
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan