JAKARTA, KOMPASTV - Isu mundur kedua menteri ekonomi di Kabinet Merah Putih akhirnya terjawab.
Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan tetap bekerja dan tidak mundur.
"Jadi, pertama saya tetap bekerja. Konsentrasi bekerja dan tidak ada rencana mundur," kata Airlangga di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Selasa (18/3/2025).
Menkeu Sri Mulyani di hari yang sama saat konferensi pers di Gedung DJP juga menjawab isu tersebut.
"Saya tegaskan saya ada di sini, berdiri dan tidak mundur. Saya mengelola APBN bersama tim kementerian keuangan bersama menjaga keuangan negara," ungkap Menkeu Sri Mulyani dalam konferensi pers di Gedung DJP, Selasa (18/3/2025)
Video Editor: Agung
#srimulyani #airlangga #kabinetmerahputih
Baca Juga Potensi Hujan Disertai Petir Ancam Sejumlah Kota Besar Indonesia Hari Ini, Simak Wilayah Terdampak di https://www.kompas.tv/nasional/581404/potensi-hujan-disertai-petir-ancam-sejumlah-kota-besar-indonesia-hari-ini-simak-wilayah-terdampak
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/581413/sri-mulyani-dan-airlangga-kompak-buka-suara-soal-isu-mundur-dari-kabinet-merah-putih
Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan tetap bekerja dan tidak mundur.
"Jadi, pertama saya tetap bekerja. Konsentrasi bekerja dan tidak ada rencana mundur," kata Airlangga di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Selasa (18/3/2025).
Menkeu Sri Mulyani di hari yang sama saat konferensi pers di Gedung DJP juga menjawab isu tersebut.
"Saya tegaskan saya ada di sini, berdiri dan tidak mundur. Saya mengelola APBN bersama tim kementerian keuangan bersama menjaga keuangan negara," ungkap Menkeu Sri Mulyani dalam konferensi pers di Gedung DJP, Selasa (18/3/2025)
Video Editor: Agung
#srimulyani #airlangga #kabinetmerahputih
Baca Juga Potensi Hujan Disertai Petir Ancam Sejumlah Kota Besar Indonesia Hari Ini, Simak Wilayah Terdampak di https://www.kompas.tv/nasional/581404/potensi-hujan-disertai-petir-ancam-sejumlah-kota-besar-indonesia-hari-ini-simak-wilayah-terdampak
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/581413/sri-mulyani-dan-airlangga-kompak-buka-suara-soal-isu-mundur-dari-kabinet-merah-putih
Kategori
🗞
Berita