BEKASI, KOMPAS.TV - Menko Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono memantau kondisi Jembatan Kemang Pratama yang ambles.
Sebelumnya jembatan yang berada di Bekasi, Jawa Barat ini ambles usai diterjang banjir.
Menko AHY memastikan pihaknya sudah berkoordinasi dengan pihak terkait untuk segera melakukan perbaikan jembatan secara permanen.
AHY bilang, akan ada pembangunan jembatan sementara guna memastikan mobilitas masyarakat tetap berjalan.
Proses evakuasi kendaraan dan barang dagangan milik tenant di Mega Mall Bekasi masih berlangsung.
Pengelola mall menyebut, saat ini masih fokus melakukan evakuasi dan pembersihan.
Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Pratikno bilang pemerintah pusat memaksimalkan distribusi bantuan kepada warga Bekasi, Jawa Barat yang terdampak banjir.
Sementara untuk rehabilitasi infrastruktur yang rusak akan dilakukan secara bertahap.
Baca Juga Soal Penyebab Longsor Jalan Batu Tulis, Wali Kota Bogor: Ada Temuan 3 Mata Air di https://www.kompas.tv/regional/578573/soal-penyebab-longsor-jalan-batu-tulis-wali-kota-bogor-ada-temuan-3-mata-air
#banjir #banjirbekasi #menkoahy
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/578575/dampak-banjir-jembatan-kemang-pratama-ambles-mobil-terjebak-di-mega-mal-bekasi
Sebelumnya jembatan yang berada di Bekasi, Jawa Barat ini ambles usai diterjang banjir.
Menko AHY memastikan pihaknya sudah berkoordinasi dengan pihak terkait untuk segera melakukan perbaikan jembatan secara permanen.
AHY bilang, akan ada pembangunan jembatan sementara guna memastikan mobilitas masyarakat tetap berjalan.
Proses evakuasi kendaraan dan barang dagangan milik tenant di Mega Mall Bekasi masih berlangsung.
Pengelola mall menyebut, saat ini masih fokus melakukan evakuasi dan pembersihan.
Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Pratikno bilang pemerintah pusat memaksimalkan distribusi bantuan kepada warga Bekasi, Jawa Barat yang terdampak banjir.
Sementara untuk rehabilitasi infrastruktur yang rusak akan dilakukan secara bertahap.
Baca Juga Soal Penyebab Longsor Jalan Batu Tulis, Wali Kota Bogor: Ada Temuan 3 Mata Air di https://www.kompas.tv/regional/578573/soal-penyebab-longsor-jalan-batu-tulis-wali-kota-bogor-ada-temuan-3-mata-air
#banjir #banjirbekasi #menkoahy
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/578575/dampak-banjir-jembatan-kemang-pratama-ambles-mobil-terjebak-di-mega-mal-bekasi
Kategori
🗞
Berita