• 2 jam yang lalu


JAKARTA, KOMPAS.TV - Jaksa Agung ST Burhanuddin mengatakan, pengungkapan kasus korupsi PT Pertamina menjadi salah satu langkah Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk bersih-bersih BUMN.

Hal ini diungkapkan Burhanuddin dalam sesi jumpa pers bersama PT Pertamina (Persero) di Kejagung, Jakarta, Kamis (6/3/2025).

Burhanuddin mengatakan bahwa Kejagung akan menindak tegas BUMN mana pun yang melakukan kecurangan.

"Bagi kami, siapa pun kalau memang ada, kami sikat," ucapnya.

Baca Juga Jaksa Agung Bicara Hukuman untuk Tersangka Korupsi Pertamina di https://www.kompas.tv/video/578515/jaksa-agung-bicara-hukuman-untuk-tersangka-korupsi-pertamina



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/578570/buntut-kasus-korupsi-pertamina-jaksa-agung-akui-sedang-bersih-bersih-bumn

Dianjurkan