• kemarin dulu
Nikita Mirzani tampaknya telah mengubah keputusan sebelumnya untuk tidak memberikan warisan kepada putri sulungnya, Laura Meizani alias Lolly.
Sebelumnya, Nikita sempat membuat pernyataan tegas bahwa ia telah mencoret nama Lolly dari daftar ahli warisnya. Namun kini, ia justru memastikan bahwa putrinya tetap berhak atas warisan, termasuk dalam bentuk bisnis yang sedang dibangunnya.

Dianjurkan