Penerimaan Bea Cukai Tembus Rp134,2 Triliun

  • last month
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai, Kementerian Keuangan melaporkan penerimaan cukai menunjukkan perbaikan. Penerimaan negara mencapai Rp134,2 triliun atau mencapai 41,8% dari target penerimaan tahun 2024.

Category

📺
TV
Transcript
00:00Direkturat Jenderal Bia dan Cukai Kementerian Keuangan melaporkan penerimaan cukai menunjukkan perbaikan dimana penerimaan negara mencapai 134,2 triliun rupiah atau mencapai 41,8% dari target penerimaan tahun 2024.
00:20Berdasarkan laporan terkini, Direkturat Jenderal Bia dan Cukai Kementerian Keuangan mencatat penerimaan negara dari sektor cukai mencapai 134,2 triliun rupiah atau mencapai 41,8% dari target penerimaan tahun 2024.
00:38Kepala Suk Direkturat Humas dan Penyeluahan Bia Cukai Nkep Dudi Ginanjar mengatakan, sektor bia cukai dan bia keluar tumbuh signifikan dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya dengan masing-masing 0,3% dan 52,6% secara year on year.
00:54Di selan Juni 2024 nilai penerimaan meningkat jika dibandingkan penerimaan pada Mei lalu yang turun hingga 7,8%.
01:02Menurutnya peningkatan dipengaruhi penerimaan dari dua sektor, pertama bia masuk yang tercatat positif di angka 23,3 triliun rupiah atau 42,3% dari target atau naik 0,3% secara year on year.
01:16Dan kedua penerimaan bia keluar di angka 8,1 triliun rupiah atau 46,3% dari target atau naik 52,6% secara year on year.
01:26Capaian positif bia keluar ini dipengaruhi kebijakan relaksasi ekspor mineral, khususnya komoditas tembaga.
01:33Sedangkan capaian bia masuk didorong oleh penguatan kursus dolar AS dan pertumbuhan nilai impor.
01:37Cap Dudia kemudian menjelaskan, meski penerimaan sektor cukai mendominasi penerimaan Direkturat Jenderal Bia dan Cukai dengan total penerimaan sebesar 101,8 triliun rupiah atau sebesar 41,4% dari target, nilai ini tercatat masih melemah 3,9% dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya.
02:07Terima kasih telah menonton!

Recommended