OKEZONE UPDATES: Geng Motor Keroyok WNA hingga Pemusatan Latihan Tim Basket Putra Indonesia

  • 7 months ago

Okezone Updates dibuka dengan video viral WNA asal Korea dikeroyok pemuda yang diguga kawanan geng motor di Bandung, Jawa Barat. Video berikutnya, objek wisata di Blitar, Jawa Timur, menawarkan sensasi makan anggur langsung dari pohonnya.

 

Seputar Pemilu 2024, capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo disambut penyandang disabilitas saat melakukan kampanye di Balikpapan, Kalimantan Timur. Sebelumnya, saat tiba di Balikpapan, Ganjar sempat dihadang pendukung paslon nomor urut 2. 

 

Okezone Updates ditutup dari dunia olahraga, di mana Tim Basket Indonesia menjalani pemusatan latihan menjelang kualifikasi Piala Basket Asia (FIBA Asia Cup) 2025.

 

Host: Nata Arman

Category

🗞
News
Transcript
00:00 [MUSIK]
00:05 Seorang warga negara Korea yang membakmelur dikeroyok geng motor.
00:08 [MUSIK]
00:22 Unik, warung makan kerek di tengah megahnya gedung-gedung kawasan Jakarta Selatan.
00:27 [MUSIK]
00:46 Raja Inggris Charles ketiga didiagnosa menderita penyakit kanker.
00:51 [MUSIK]
01:11 Halo pemirsa, apa kabar?
01:12 Ketemu lagi di Okezon Update bersama saya, Nata Arman.
01:15 Dan berikut Okezon Update selengkapnya.
01:17 [MUSIK]
01:26 Pemirsa Okezon Update hari ini kita buka dengan video viral seorang warga negara Korea yang melakbelur dikeroyok geng motor.
01:32 Para pelaku menganyai korban ketika mobil korban mogok di pinggir jalan.
01:37 [MUSIK]
01:44 Seorang warga negara asing asal Korea, Ji Hyun Lee saat ini masih menjalani perawatan medis di rumah sakit Melinda 2 Bandung, Jawa Barat.
01:52 Pria berusia 32 tahun ini mengalami luka sobek di bagian wajah, telinga dan sekujur tubuh.
01:58 Pasalnya pria ini merupakan korban dari penganyiayaan sekelompok pemuda yang diduga merupakan gerombolan geng motor.
02:05 Kejadian bermula saat korban hendak mengantarkan teman wanitanya.
02:09 Namun ketika di jalan mobil korban mogok.
02:12 Tak berapa lama ketika mobil berhenti, datang kawanan pemuda dan langsung menghancurkan kece mobil lalu menganyiaya korban.
02:19 [MUSIK]
02:21 Polisi saat ini telah mengamankan 4 pelaku yang sempat kabur dan bersembunyi di kantor desa.
02:26 Namun, 1 pelaku atas nama Iki alias Ae Chong masih melarikan diri.
02:31 Dan kini masuk dalam daftar pencarian orang atau DPO.
02:36 Dari Bandung, Jawa Barat, Yowono, iNews melaporkan.
02:40 [MUSIK]
02:42 Berdari informasi wisata pemirsa.
02:45 Pernahkah Anda merasakan serunya makan anggur langsung dari pohonnya?
02:49 Nah, di Kota Blitar wisatawan dikumpulkan dengan wisata sambil menetik anggur dari pohonnya langsung dan ramai didatangi oleh pengunjung.
02:56 Penasaran? Itu tanyaan untuk Anda.
02:58 [MUSIK]
03:05 Bertempat di Kelurahan Ngadi Rejo, Kejamaatan Kepanjen Kidul, Kota Blitar, Jawa Timur.
03:10 Pengunjung bisa menikmati sensasi memetik dan memanen buah anggur secara langsung.
03:15 Di tengah udara segar dan ribunya pohon anggur.
03:19 Pengunjung bisa mencicipi langsung segarnya buah anggur dari pohon.
03:23 Utari, pengelola kebun belajar memudidayakan anggur secara otodida.
03:28 Berawal dari menanam di lahan sempit.
03:31 Saat ini, sedikitnya ada 100 pohon yang sudah menghasilkan anggur.
03:36 Terdapat belasan jenis buah anggur yang dibudidayakan.
03:39 Diantaranya, anggur Jupiter, anggur Transfigurasi, dan juga anggur jenis Ninel.
03:46 Di Taman Agrowisata Anggur ini, pengunjung juga bisa mendapat edukasi tentang raga varian dan budidaya buah anggur.
03:55 Bagi pengunjung yang ingin membawa pulang buah anggur, setiap kilogramnya dibanderol dengan harga 100 ribu rupiah.
04:02 Dari Blitar, Jawa Timur, Roby Ritwan, Ayus, Kelapa.
04:07 Pemirsa di tengah megahnya gendung-gendung kawasan Jakarta Selatan, terdapat warung yang unik.
04:13 Namanya Warung Kerek Emto Nene.
04:16 Unikannya adalah cara penyajian makanannya yang menggunakan tali membentang dari dalam warung
04:21 hingga ke pagar jalan yang berhadapan dengan tali.
04:25 Di tengah hirup pikuk dan kemacetan di ibu kota, ada sebuah warung makan dengan konsep tak biasa.
04:31 Namanya Warung Kerek Empo Nene.
04:34 Sesuai namanya, warung ini menggunakan ember yang dikerek atau ditarik sebagai sarana menaruh makanan dan juga buah.
04:47 Bu, saya mau pesan. Aku mau pesan ayam gepreknya satu ya.
04:52 Oke, udah itu aja dulu.
04:58 Oke.
05:02 Geprek aja.
05:05 Nah, pemirsa pasti penasaran kan, saya baru saja pergi, habis pesan apa.
05:10 Tentu saja saya tadi habis pesan ayam geprek dan saya saat ini sedang memesan makanan di salah satu warung yang namanya Warung Kerek.
05:18 Posisi warung yang lebih rendah dari jalan Jendral Gatot Subroto dan berada di tepi Kalimampeng ini
05:31 membuatnya serasa terkepung di tengah megahnya jalan.
05:36 Warung Kerek Empo Neneng yang menyediakan aneka menu makan siang ini pun tentu menjadi favorit para karyawan kantor di sekitarnya.
05:45 Setiap jam makan siang, ember yang dikerek ini akan mondar-mandir mengantarkan makanan yang telah dipesan para karyawan.
05:54 Harga yang murah serta menu variatif menjadi daya tarik utama warung unik yang satu ini.
06:01 Warung unik yang berdiri dari tahun 2014 ini dibuat untuk mempermudah para pelanggan membeli makan siang.
06:08 Tak hanya mempersingkat waktu, para pelanggan pun tak perlu memutar jauh demi menuju warung.
06:15 Harga makanan di Warung Kerek Empo Neneng berkisar 10.000 hingga 15.000 rupiah.
06:22 Bagi anda yang ingin mencoba sensasinya,
06:24 warung ini buka mulai pukul 8 pagi hingga 9 malam.
06:29 Dari Jakarta, Alina Yasa, Yuntur Jilkarnadi, AY News melaporkan.
06:35 Pemirsa anak selebritis Pamarathia Semara yang pewas meninggal akibat tenggelam di kolam berenang berbuntut panjang.
06:45 Tim dokter Ferenci Polri pun melakukan operasi penyelamatan.
06:49 Tim dokter Ferenci Polri pun melakukan otopsi guna mengetahui penyebab pasti dari kematian korban.
06:55 Tim dokter Ferenci Polri membawa sejumlah sampel dari jasad korban Raden Andante Halif Raudityo
07:07 atau yang akrab di Sapa Dante, putra sematawayang selebritas Pamarathia Semara
07:11 ke pusdokus Rumah Sakit Polri Keramat Jati pada Selasa Siang.
07:14 Sampel ini diambil usai tim dokter Forensik melakukan proses ekshumasi
07:19 atau membongkar makam Dante di TPU Jerukpuru, Jakarta Selatan.
07:23 Sampel yang dibawa tim dokter ini nantinya akan diteliti pada proses otopsi
07:27 guna mengetahui penyebab pasti tewasnya Dante.
07:30 Sebelumnya Dante, anak dari selebritas Pamarathia Semara meninggal dunia karena tenggelam
07:35 saat berenang di kolam berenang di kawasan Durensawit, Jakarta pada 27 Januari lalu.
07:39 Dalam waktu dekat, penyidik akan melakukan uji laboratorium
07:42 terhadap seluruh kamera pengawas yang berada di sekitar kolam berenang.
07:45 Dari Jakarta, Tim Liputan AY News melaporkan.
07:48 Sementara itu pemirsa Raja Inggris Charles III didiagnosa menjadi etap penyakit kanker
07:54 setelah menjalani perawatan kesehatan beberapa waktu yang lalu.
07:57 Dan saat ini Raja Charles yang berusia 75 tahun
08:00 mulai menjalani pengobatan di sebuah rumah sakit di London, Inggris.
08:04 Kabar mengejutkan tentang kondisi kesehatan Raja Charles III ini
08:07 muncul hanya sepekan setelah ia meninggalkan rumah sakit
08:10 setelah menjalani pengobatan pembesaran prostat.
08:13 Raja Charles III menjalani perawatan di rumah sakit setelah menjalani
08:17 pemeriksaan medis di Aberdeenshire, Skotlandia.
08:20 Namun, setelah pengobatan terkait prostat selesai,
08:24 dokter yang merawatnya menjadikan dia penyakit kanker.
08:28 Pihak Istana Buckingham menyatakan penyakit kanker yang diderita Charles
08:32 tidak berhubungan dengan kondisi prostatnya.
08:34 Tim dokter yang merawatnya meminta Raja Charles untuk cuti
08:38 dan menunda sejumlah kewajibannya tampil di depan publik
08:41 sebagai Raja Inggris Raya.
08:43 Beralik informasi hiburan pemirsa,
08:47 Raja Charles III menjadikan penyakit kanker
08:50 yang diderita Charles III.
08:52 Raja Charles III menjadikan penyakit kanker
08:56 yang diderita Charles III.
08:58 Beralik informasi hiburan pemirsa,
09:01 setelah memenangkan Grammy Award, Taylor Swift mengumumkan
09:04 akan merilis album terbaru pada April mendatang.
09:07 Album tersebut akan menjadi album ke-11
09:09 yang dirilis oleh Taylor Swift.
09:11 Penyanyi asal Amerika Serikat,
09:18 Taylor Swift mengumumkan bakal merilis album terbaru
09:21 yang bertajuk The Tortured False Department pada April mendatang.
09:25 Ini adalah album terbaru saat menerima penghargaan
09:27 Best Pop Vocal Album di Ajang Grammy Award 2024.
09:31 The Tortured False Department akan menjadi album Taylor Swift
09:35 yang ke-11 setelah merilis album Midnight pada 2022 lalu.
09:39 Setelah Midnight, pelantun Crew Summer itu
09:42 merilis ulang dua album lamanya, yaitu Speak Now dan 1989.
09:46 Sebelumnya, Taylor sudah memiliki 10 album,
09:50 dari mulai album berjudul Taylor Swift yang dirilis pada 2006
09:53 hingga Evermore yang dirilis pada tahun 2020.
09:57 Sementara itu, Taylor Swift juga masuk menjadi
10:00 salah satu nominasi dalam Ajang Grammy Award 2024.
10:03 Penyanyi asal Amerika Serikat ini mendapatkan
10:05 enam nominasi bersama sejumlah musisi lainnya.
10:08 Taylor Swift bahkan mendapatkan nominasi
10:11 untuk kategori bergensi,
10:13 seperti album of the year untuk album Midnight,
10:16 serta record of the year dan song of the year untuk Antihero.
10:21 Sejauh ini, soloist berusia 34 tahun itu baru menerima
10:24 satu penghargaan dari kategori best of vocal album
10:27 berkat album Midnight.
10:29 Manchester City menang 3-1 atas tuan rumah,
10:44 Brandforce.
10:45 Informasi akan dikirimkan di kolom komentar.
10:47 Manchester City menang 3-1 atas tuan rumah, Brandforce.
10:50 Informasi lengkapnya tetap bersama kami di Okeh Zone Update.
10:53 Terima kasih sudah bersama kami di Okeh Zone Update.
11:11 Pemirsa calon presiden nomor 3, Ganjar Frano,
11:14 disambut menyandang disabilitas saat berkampanye Akbar
11:17 di Balikpapan, Kalimantan Timur.
11:18 Dalam kesempatan itu, Ganjar juga sampaikan komitmennya
11:21 terhadap kesetaraan penyandang disabilitas.
11:24 Capres nomor urut 3, Ganjar Frano,
11:35 menghadiri kampanye Akbar se-Kalimantan Timur
11:38 di BS CCDom Balikpapan.
11:40 Selain temui para relawan,
11:42 Ganjar juga berbincang dan menerima keluhan
11:44 dari penyandang disabilitas.
11:46 Seorang relawan penyandang Tuna Netra bernama Salman
11:56 sempat memegang wajah Ganjar
11:58 dan mendoakan agar Ganjar berhasil menjadi presiden
12:01 dalam kontestasi pemilu 2024.
12:04 Dalam kampanyenya, Ganjar menyampaikan komitmennya
12:07 dalam inklusivitas dan kesetaraan kaum disabilitas.
12:12 Ganjar juga menyampaikan program unggulan untuk pendidikan,
12:15 satu keluarga, satu sarjana untuk masyarakat miskin,
12:19 serta satu desa, satu faskes, satu nakes
12:22 untuk kesejahteraan warga.
12:24 Sebelumnya, setibanya di Balikpapan,
12:30 Ganjar sempat dihadang pendukung paslo nomor urut 2
12:33 Prabowo Subianto, Kibran Raka Bumi Raka.
12:36 Namun, bukannya marah, Capres nomor urut 3 ini
12:39 malah menyalami dan mengajak pakan bersama.
12:42 Dari Balikpapan, Galuh Pandu dan Dede Rudy melaporkan.
12:47 Pemilu sepemerintah telah menetapkan
12:50 6 Februari 2024 sebagai hari libur nasional.
12:53 Menteri Tanah Kerja menyebut,
12:55 bagi pekerja yang tetap masuk kerja tanggal tersebut,
12:57 berhak mendapatkan upah kerja lembur dan hak-hak lainnya.
13:07 Pengumuman libur pemilu 2024 tertuang dalam surat edaran
13:10 Menaker nomor 1 tahun 2024
13:13 tentang pelaksanaan hari libur bagi pekerja
13:15 pada hari pemutusan suara.
13:17 Berdasarkan surat edaran inilah,
13:19 Rabu 14 Februari ditetapkan sebagai hari libur.
13:22 Namun, apabila di hari tersebut pekerja harus tetap masuk,
13:27 pengusaha wajib mengatur waktu kerja
13:29 agar buruh dapat menggunakan hak pilihnya.
13:32 Bagi pekerja yang tetap masuk kerja di tanggal tersebut,
13:35 juga berhak mendapat upah kerja lembur dan hak-hak lainnya,
13:38 sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.
13:42 Berikut informasi oleh rakyat penggirta,
13:44 Tim e-sports Indonesia yang tampil sebagai juara
13:47 AFC e-Asian Cup 2023,
13:49 tiba di tanah air melalui Bandar Internasional Soeharto-Hatta
13:52 pada kelasa malam.
13:53 Tim e-sports Indonesia mencetak sejarah
13:55 karena menjadi juara di edisi pertama AFC e-Asian Cup.
13:59 Tim e-sports Indonesia mampu mengharumkan nama bangsa
14:08 usai menjambut juara AFC e-Asian Cup 2023
14:11 yang digelar di Virtual City Qatar.
14:13 Risky Faidan dan kawan-kawan tiba di tanah air
14:15 melalui Bandar Internasional Soekarno-Hatta,
14:17 Tangerang, Banten, selasa malam.
14:19 Setibanya di tanah air, Risky Faidan dan kawan-kawan
14:21 disambut meriah oleh warga maupun pengurus
14:23 Indonesian Football E-League atau EFL,
14:25 yang merupakan operator liga sepak bola virtual di Indonesia
14:28 dengan penghalungan bunga dan ucapan selamat.
14:31 Manager dan CEO EFL, Putra Sutopo, mengatakan bersyukur
14:34 atas kemenangan dan prestasi yang diraih
14:36 oleh tim player e-football Indonesia.
14:38 Ini merupakan kemenangan kedua kalinya
14:40 dalam kompetisi sepak bola virtual se-Asia.
14:43 Sementara itu, Risky Faidan mengatakan bersyukur
14:46 bisa menjuarai turnamen Asia ini.
14:48 Dia tidak menyangka bisa menjadi juara
14:50 dan sempat ramai hingga di media sosial.
14:53 Tim e-sports Indonesia keluar sebagai juara
15:01 AFC e-Asian Cup 2023 usai mengalahkan Jepang
15:04 pada Pantai Puncak di Virtual City e-Sports Arena Doha, Qatar.
15:08 Tim Merah Putih menang 3-2 dalam adu penalti
15:10 dan mengamankan poin game pertama.
15:12 Pada game kedua, tim Nas Indonesia memperlihatkan ketenangannya
15:20 dan merebut tim kedua dengan skor 1-0
15:22 untuk memastikan tim Nas e-Sports Indonesia
15:25 mengamankan gelar juara AFC e-Asian Cup 2023.
15:29 Dua kemenangan yang diraih atas Jepang di Pantai Pindal
15:32 membuat Indonesia tercatat hanya sekali kalah
15:34 dari total 12 laga di AFC e-Asian Cup 2023.
15:38 Raihan ini menjadi sejarah karena Indonesia menjadi juara
15:41 di edisi pertama AFC e-Asian Cup.
15:44 Nantinya para atlet sepak bola e-sports Indonesia
15:46 akan kembali mengempati kualifikasi kejuaraan dunia
15:49 pada pertengahan tahun 2024 di Jepang.
15:52 Datang Ragbandhan, Tas Negara, iNews melaporkan.
15:57 [MUSIK]
15:59 Informasi lainnya pemirsa dari lanjutan Liga Pemimpin Inggris
16:03 bintang Manchester City, Phil Foden,
16:05 dan Patrick sekaligus membawa tim yang menang
16:07 dengan skor 3-1 atas tuan rupa Grand Fork.
16:10 Menangan membawa The Citizen naik ke peringkat kedua
16:13 kelas men sementara.
16:15 Manchester City mengunjungi Grand Fork di Gatch Community Stadium
16:25 di pekan 23 Liga Primer Inggris.
16:28 Meski Grand Fork unggul lebih dahulu lewat gol Neil Moppe,
16:31 namun Manchester City bangkit dan menundukan
16:33 lewat Hattrick Foden di menengah tempat 5+3, 5-3, dan 70.
16:37 Ini sekaligus Hattrick kedua gelandang pilihan Inggris
16:40 berusia 23 tahun tersebut,
16:41 Phil Foden saat berseragam Manchester Biru.
16:44 Pemenangan ini juga turut membawa City naik ke posisi
16:47 dua kelas men sementara dengan 49 poin
16:49 dan unggul selisih gol dari Arsenal di posisi 3 dengan poin yang sama.
16:54 Antara puncak kelas men sementara masih dipegang Jerkul,
16:57 meski di lagak terakhir ditumbangkan Arsenal 3-1.
17:00 AS Roma mengamuk saat menjamuk Kagliari pada pekan 23 Serie A Italia.
17:08 Serigala Ibu Kota menang telat 4 gol tanpa balas.
17:19 AS Roma mengamuk saat menjamuk Kagliari pada pekan 23 Serie A Italia di Stadio Olimpico.
17:25 Dua menit laga berjalan, Roma sudah unggul lewat Lorenzo Pellegrini.
17:32 Lalu pada menit ke-23, tim Tuhan Roma mengadakan keunggulan berkat Paolo Dybala.
17:39 Dan Pellegrini sekali lagi, Lukaku ke kiri untuk Dybala.
17:43 Pemain sempit dari Roma.
17:46 Mereka semua berada di lantai yang sama, mereka semua menikmati pemainnya lagi.
17:50 Pada pautan kedua, Igy Alurisim mendapat penalti
17:54 kursi André Petangnya, handball di kotak terlarang.
17:56 Dybala yang maju sebagai eksplorator mampu mencetak gol keduanya
18:06 dan membawa Roma kian menjauh.
18:08 Pesta gol Roma kemudian ditutup oleh Tanbukandi Hoisen.
18:17 Menang 4-0, Roma naik ke posisi kelima dengan 38 poin,
18:29 sedangkan Kagliari di peningkat 18 kelas mesementara dengan 18 poin.
18:33 Pada malam hari ini, meskipun tidak ada jawaban, Dybala mendapatkan dua dari mereka.
18:36 Tim Basket Putra Indonesia menjalani kemusuhan latihan
18:40 menjelang kualifikasi Piala Asia FIBA Cups 2025.
18:44 Nyaris tanpa pemain senior dari 14 dari 19 pemain
18:47 hadir penuhi panggilan perbati untuk platenat kali ini.
18:51 Tim Basket Putra Indonesia memulai persiapan
18:59 jelang kualifikasi Piala Asia FIBA 2025.
19:03 14 dari 19 pemain hadir memenuhi panggilan PP perbati
19:06 untuk pengusatan latihan di Jakarta.
19:08 Pada pelataan kali ini, Tim Basket Putra nyaris tanpa pemain senior.
19:12 Mayoritas yang dipanggil adalah pemain muda potensial.
19:15 Meski diisi pemain muda, kondisi ini tidak menurunkan target tim
19:20 untuk mencuri satu kemenangan dari Thailand.
19:22 Adapun Indonesia akan menjalani laga tandang kontra Thailand
19:26 dan menjamu Australia di jendela kualifikasi kali ini.
19:30 Pemusatan latihan ini hanya 12 pemain
19:32 yang akan menjadi bagian dari timnas pada laga kualifikasi nanti.
19:35 Sebelum berlaga pada 22 Februari,
19:38 timnas basket juga akan beruji coba
19:40 dengan klub Dewa United dan Satria Muda.
19:42 Dari Jakarta, Rizky Falupi, INews melaporkan.
19:47 [Musik]
19:49 Pemirsa informasi tadi menutup jumpa kita hari ini
19:52 di okesion update.
19:53 Saya Nata Arman, pamit undur diri.
19:54 Terima kasih dan sampai jumpa.
19:56 See ya!
19:58 [Musik]
20:27 [Musik]

Recommended