Tim Dokter Singapura Konfirmasi Lukas Enembe Alami Masalah Saraf!

  • 2 tahun yang lalu
JAYAPURA, KOMPAS.TV - Tim dokter bersama dokter Singapura telah memeriksa kesehatan Gubernur Papua Lukas Enembe.

Tim dokter kini mengusahakan Tes MRI bagi tersangka gratifikasi KPK itu.

Baca Juga Tim Dokter Singapura Ungkap Hasil Pemeriksaan Kondisi Kesehatan Lukas Enembe, Gula Darah Naik di https://www.kompas.tv/article/337384/tim-dokter-singapura-ungkap-hasil-pemeriksaan-kondisi-kesehatan-lukas-enembe-gula-darah-naik

Hasil pemeriksaan sementara tim dokter menunjukkan Lukas Enembe mengalami masalah saraf.

Hingga Gubernur Papua itu harus menjalani cek kesehatan lanjutan.

Sementara tim kuasa hukum meminta kasus Lukas Enembe diambil alih dengan hukum adat, karena menilai penetapan tersangka Enembe tak sesuai undang-undang hukum acara pidana.


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/337397/tim-dokter-singapura-konfirmasi-lukas-enembe-alami-masalah-saraf

Dianjurkan