Bayar Belanja Online, Pilih Paylater atau Kartu Kredit_ - DUARR

  • 3 tahun yang lalu
Belanja online saat ini bukan jadi hal yang asing lagi nih Be-emmers. Bahkan diantara kalian mungkin ada yang sudah menjadikan belanja online sebagai rutinitas tiap bulan nih ketika habis gajian, hayo ngaku. Walaupun sudah menjadwalkan belanja online sebulan sekali tapi terkadang godaan saat membuka marketplace maupun e-commerce tak memandang saat gajian atau tidak ya Be-emmers.

Financial Technology saat ini sangat mempermudah banyak orang untuk bertransaksi nih Be-emmers. Salah satunya mempermudah transaksi pembayaran lewat marketplace dan juga e-commerce. Kalaupun kalian belum gajian, bisa juga bayar lewat yang namanya Paylater ataupun Kartu Kredit. Tapi kalian udah tau belum apa itu Paylater dan Kartu Kredit?. Tonton video ini sampai habis yaaaa Be-emmers!!