• 9 tahun yang lalu
Reims wajib mengalahkan Lyon dalam laga terakhir di kandang dan berharap Toulouse kalah demi menghindari terdegradasi dari Ligue 1. Sayangnya, Toulouse menang di markas Angers, tak ayal Reims harus kembali ke Ligue 2 setelah empat musim berada di kasta teratas.

Dianjurkan