• 3 hari yang lalu
Akibat hujan deras, 82 rumah warga Desa Bojong Kulur, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor terendam banjir, pada Senin, (3/3).

Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor, M Adam Hamdani menyebut, dari puluhan rumah, sebanyak 82 KK dan 246 jiwa terdampak banjir di Gunung Putri Bogor itu.



Pro TV - Televisi Digital Berjaringan

Pro TV (@protv_id) bagian dari ekosistem Promedia Teknologi Indonesia (@promediateknologi)
-
SUBSCRIBE OFFICIAL CHANNEL YOUTUBE :
@protv_official | PROMEDIA TV
www.protv.id

Dianjurkan