• kemarin dulu
JAKARTA, KOMPAS TV - Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar menggelar rapat kerja bersama Komisi VIII DPR RI membahas biaya Haji 2025, Jakarta, pada Senin (30/12/2024).

Dalam penjelasannya, Nasaruddin mengatakan kuota jemaah haji Indonesia sebesar 221 ribu orang.

Sementara itu, terkait biaya perjanalan ibadah haji atau Bipih pada tahun 2025 yakni sebesar Rp65 juta.

"Pemerintah mengusulkan biaya rata-rata besaran bipih tahun tersebut sebesar Rp65.372.779," ujar Nasaruddin.

Baca Juga [FULL] Komisi VIII DPR Tanya Menag Nasaruddin soal Janji Biaya Haji Turun di 2025 di https://www.kompas.tv/nasional/563797/full-komisi-viii-dpr-tanya-menag-nasaruddin-soal-janji-biaya-haji-turun-di-2025

#biayahaji2025 #haji2025 #biayahaji #menag

Produser: Ikbal Maulana

Thumbnail: Vila

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/563798/full-pernyataan-menag-nasaruddin-soal-biaya-dan-kuota-haji-2025-saat-raker-dengan-komisi-viii-dpr

Dianjurkan