AboutMalang.com - Ratusan warga Desa Kalibakar, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang, mengadakan aksi demonstrasi di depan Gedung DPRD Kabupaten Malang pada Senin, 30 Desember 2024. Warga memprotes redistribusi tanah dari enam desa yang belum diproses, sementara permohonan hak pengelolaan untuk PTPN justru disetujui.
Konflik agraria ini melibatkan lahan seluas 13.000 hektar yang tersebar di lima desa di Kecamatan Sumbermanjing Wetan. Aksi unjuk rasa diawali dari Kantor BPN Kabupaten Malang di Kota Malang, kemudian dilanjutkan menuju Gedung DPRD Kabupaten Malang di Jalan Raya Panji.
(***)
Konflik agraria ini melibatkan lahan seluas 13.000 hektar yang tersebar di lima desa di Kecamatan Sumbermanjing Wetan. Aksi unjuk rasa diawali dari Kantor BPN Kabupaten Malang di Kota Malang, kemudian dilanjutkan menuju Gedung DPRD Kabupaten Malang di Jalan Raya Panji.
(***)
Category
🗞
Berita