JEMBER, KOMPAS.TV- Warga bersama dengan TNI-Polri membersihkan lumpur dan kayu yang menutupi jalan desa Jambe Arum, Kecamatan Sumberjambe, Jember, Jawa Timur.
Ketinggian lumpur mencapai 50 cm, sehingga sulit untuk dilalui warga dan kendaraan. Adapun pembersihan dilakukan untuk memudahkan warga melewati jalur alternatif menuju Bondowoso.
Diketahui banjir bandang tersebut tidak berdampak kepada permukiman warga, namun merusak lahan pertanian warga dan menutup akses jalan.
Baca Juga BMKG Juanda: Waspadai Potensi Banjir-Hujan Es di 31 Wilayah Jawa Timur hingga 29 Desember 2024 di https://www.kompas.tv/regional/562262/bmkg-juanda-waspadai-potensi-banjir-hujan-es-di-31-wilayah-jawa-timur-hingga-29-desember-2024
Editor Video: Vila Randita
#banjir#banjirjember
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/562318/banjir-bandang-jember-berdampak-pada-aktivitas-warga
Ketinggian lumpur mencapai 50 cm, sehingga sulit untuk dilalui warga dan kendaraan. Adapun pembersihan dilakukan untuk memudahkan warga melewati jalur alternatif menuju Bondowoso.
Diketahui banjir bandang tersebut tidak berdampak kepada permukiman warga, namun merusak lahan pertanian warga dan menutup akses jalan.
Baca Juga BMKG Juanda: Waspadai Potensi Banjir-Hujan Es di 31 Wilayah Jawa Timur hingga 29 Desember 2024 di https://www.kompas.tv/regional/562262/bmkg-juanda-waspadai-potensi-banjir-hujan-es-di-31-wilayah-jawa-timur-hingga-29-desember-2024
Editor Video: Vila Randita
#banjir#banjirjember
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/562318/banjir-bandang-jember-berdampak-pada-aktivitas-warga
Category
🗞
Berita