BALI, KOMPAS.TV - Hujan deras yang mengguyur Badung, Bali, mengakibatkan banjir di sejumlah kawasan wisata. Polda Bali mengerahkan perahu karet dan mobil untuk membantu wisatawan keluar dari hotel.
Wisatawan yang menginap di hotel di kawasan Jalan Dewi Saraswati Seminyak, Badung, juga dievakuasi dengan mobil Samapta Polda Bali. Polda Bali mengerahkan dua unit rubber boat untuk evakuasi tamu hotel. Mereka dievakuasi lantaran akses jalan keluar-masuk hotel terendam banjir setinggi hampir satu meter.
Wisatawan kaget lantaran tempatnya menginap bersama keluarga dikepung banjir. Namun demikian, mereka memilih tetap bertahan dan mencoba menikmati liburannya di tengah ancaman banjir.
Baca Juga [FULL] BPBD Makassar Jelaskan Penanganan Banjir yang Melanda 11 Kecamatan di https://www.kompas.tv/nasional/560307/full-bpbd-makassar-jelaskan-penanganan-banjir-yang-melanda-11-kecamatan
#banjir #badung #bali
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/561856/banjir-di-bali-saat-musim-libur-nataru-polisi-bantu-evakuasi-wisatawan
Wisatawan yang menginap di hotel di kawasan Jalan Dewi Saraswati Seminyak, Badung, juga dievakuasi dengan mobil Samapta Polda Bali. Polda Bali mengerahkan dua unit rubber boat untuk evakuasi tamu hotel. Mereka dievakuasi lantaran akses jalan keluar-masuk hotel terendam banjir setinggi hampir satu meter.
Wisatawan kaget lantaran tempatnya menginap bersama keluarga dikepung banjir. Namun demikian, mereka memilih tetap bertahan dan mencoba menikmati liburannya di tengah ancaman banjir.
Baca Juga [FULL] BPBD Makassar Jelaskan Penanganan Banjir yang Melanda 11 Kecamatan di https://www.kompas.tv/nasional/560307/full-bpbd-makassar-jelaskan-penanganan-banjir-yang-melanda-11-kecamatan
#banjir #badung #bali
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/561856/banjir-di-bali-saat-musim-libur-nataru-polisi-bantu-evakuasi-wisatawan
Category
🗞
Berita