KOMPAS.TV - Desa Tigawasa yang terletak di Kecamatan Banjar, Buleleng, Bali, merupakan salah satu desa tertua di Bali Utara, yang sangat terkenal dengan kerajinan lokalnya yakni anyaman bambu. Tak heran jika wisatawan sering berkunjung untuk berbelanja sambil belajar daerah ini.
Kali ini para wisatawan yang berkunjung untuk belajar menganyam langsung, berasal dari pengrajin mama-mama Papua. Mereka semua di fasilitasi Dinas Sosial Peberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Papua Barat Daya.
Para peserta begitu antusias karena mendapatkan pengalaman baru, untuk meningkatkan kreatifitas mereka, agar lebih mahir dan dapat di praktekan ketika kembali.
Sementara itu, Pimpinan Kejapa Desa Tigawasa,I Gede Widarma, sangat berantusias menerima kunjungan dari Papua sebab dinilai hampir memiliki kesamaan dengan orang Bali.
Tidak hanya menjadi pengrajin anyaman namun dari awal dirinya telah memperkenalkan bambu sebagai icon, dari Desa Tigawasa dan Sidetapa sebagai desa tetangga dengan teknik anyaman keranjang parcel.
Para peserta diharapkan tekun dalam belajar dan berinovasi, untuk meningkatkan kualitas nilai jual yang dapat dikembangkan di Papua Barat Daya.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/554989/keseruan-mama-mama-papua-menganyam-bambu-di-tigawasa-desa-tua-bali-utara
Kali ini para wisatawan yang berkunjung untuk belajar menganyam langsung, berasal dari pengrajin mama-mama Papua. Mereka semua di fasilitasi Dinas Sosial Peberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Papua Barat Daya.
Para peserta begitu antusias karena mendapatkan pengalaman baru, untuk meningkatkan kreatifitas mereka, agar lebih mahir dan dapat di praktekan ketika kembali.
Sementara itu, Pimpinan Kejapa Desa Tigawasa,I Gede Widarma, sangat berantusias menerima kunjungan dari Papua sebab dinilai hampir memiliki kesamaan dengan orang Bali.
Tidak hanya menjadi pengrajin anyaman namun dari awal dirinya telah memperkenalkan bambu sebagai icon, dari Desa Tigawasa dan Sidetapa sebagai desa tetangga dengan teknik anyaman keranjang parcel.
Para peserta diharapkan tekun dalam belajar dan berinovasi, untuk meningkatkan kualitas nilai jual yang dapat dikembangkan di Papua Barat Daya.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/554989/keseruan-mama-mama-papua-menganyam-bambu-di-tigawasa-desa-tua-bali-utara
Category
🗞
Berita