• last year
Kereta Sultan Pakubuwono X yakni Kereta Pelesiran ILW4 dan Kereta Jenazah kini berada di Alun Alun Kidul. Keduanya bukan sekedar monumen statis. Lebih dari itu merupakan dua aset sejarah sekaligus.

Pertama aset Kesunanan Surakarta atau kini dikenal sebagai Kraton Surakarta Hadiningrat. Kedua tentu menjadi bagian dari sejarah perkeretaapian Indonesia. Bukti bahwa pernah ada jalur kereta dengan dua lebar spoor yakni 1.067 mm dan 1.435 mm.

Category

🏖
Travel

Recommended