• last year

Agus Gumiwang Kartasasmita resmi diangkat menjadi Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum DPP Partai Golkar menggantikan Airlangga Hartarto yang mengundurkan diri dari jabatannya beberapa waktu lalu.

 

Hal ini menjadi keputusan dalam rapat pleno yang diputuskan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar yang digelar pada Selasa (13/8/2024) malam ini.

 

Reporter : Felldy Utama

Produser: Reza Ramadhan

Category

🗞
News
Transcript
00:00dan kemudian secara konsekuensi kemuncung PLT Ketua Umum
00:06Jadi saya kenalkan dulu sebelum kita berikan waktu kepada beliau untuk bicara
00:11Rapat Pleno telah mensahkan PLT Ketua Umum adalah yang terhormat Bapak Agus Gumiwang Kartasasmita
00:21Karena itu penjelasan lebih lanjut akan disampaikan langsung oleh PLT Ketua Umum
00:27Silahkan Bapak Agus
00:29Terima kasih Mbak Butiya
00:31Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Recommended