Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Pabrik Bahan Anoda Baterai Litium PT Indonesia BTR New Energy Material di Kendal, Jawa Tengah. Jokowi mengapresiasi kecepatan pembangunan pabrik yang baru 10 bulan lalu disepakati.
Jokowi mengapresiasi kecepatan pemerintah menindaklanjuti rencana pembangunan pabrik tersebut. Dengan kecepatan itu, menurutnya, Indonesia akan terus mengalahkan negara lain.
Jokowi lantas mengatakan mimpi Indonesia membangun ekosistem kendaraan listrik mulai terwujud dengan terbangunnya sejumlah pabrik. la bercerita pro-kontra di balik kebijakan tersebut.
Jokowi mengapresiasi kecepatan pemerintah menindaklanjuti rencana pembangunan pabrik tersebut. Dengan kecepatan itu, menurutnya, Indonesia akan terus mengalahkan negara lain.
Jokowi lantas mengatakan mimpi Indonesia membangun ekosistem kendaraan listrik mulai terwujud dengan terbangunnya sejumlah pabrik. la bercerita pro-kontra di balik kebijakan tersebut.
Category
🗞
Berita