Komisi I DPR Panggil Kominfo-BSSN Usai Server PDN Diretas dengan Ransomware, Bahas Hal ini

  • kemarin dulu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi I DPR RI bakal memanggil Kementerian Komunikasi dan Informatika, serta Badan Siber dan Sandi Negara, Hari Jumat (27/06/2024) ini. Pemanggilan dilakukan, buntut dari serangan siber ransomware yang mengakibatkan Server Pusat Data Nasional mengalami gangguan.

Komisi I DPR menyatakan ingin mendalami lebih lanjut mengenai masalah yang terjadi di balik peretasan PDN. Termasuk langkah-langkah yang sudah dilakukan pemerintah untuk mengatasi permasalahan akibat peretasan.

Baca Juga Pusat Data Nasional Diserang Hacker dengan Malware, Begini Kritik DPR ke BSSN di https://www.kompas.tv/video/517581/pusat-data-nasional-diserang-hacker-dengan-malware-begini-kritik-dpr-ke-bssn

#pdn #dpr #bssn #hacker #hack

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/518252/komisi-i-dpr-panggil-kominfo-bssn-usai-server-pdn-diretas-dengan-ransomware-bahas-hal-ini