Cak Imin Minta Parpol Lupakan Koalisi Pilpres saat Pilkada, Singgung Kompetisi Bersih

  • 2 days ago

PKB menggelar pembekalan terhadap bakal calon kepala daerah yang mendaftar melalui partai besutan Cak Imin di Semarang, Jawa Tengah, Kamis (6/6). Cak Imin mengungkap lebih dari 3000 pendaftar bakal calon kepala daerah mendaftar lewat PKB.

 

Para pendaftar tersebut bukan hanya kader PKB namun dari lintas partai. Cak Imin pun meminta parpol untuk melupakan koalisi Pilpres saat Pilkada. Sementara untuk Pilgub Jateng, Cak Imin menegaskan masih berupaya mengusung Kader PKB Muhammad Yusuf Chudlori atau Gus Yusuf.

 

Kontributor: Donny Marendra

Recommended