Prabowo Temui PM Singapura Lawrence Wong Bahas Kerjasama Pertahanan

  • 23 hari yang lalu
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menemui PM SIngapura Lawrence Wong di Istana Singapura pada Sabtu, 1 Juni 2024.

Pada kesempatan itu, Prabowo menyampaikan bahwa Indonesia berkomitmen untuk mempererat hubungan bilateral kedua negara.

Kerjasama yang dimaksud yakni bidang pertahanan, latihan bersama, kemanan maritim dan program pendidikan.***