Bahas Posisi Parpol dan Strategi Pemenangan di Pilkada, Apa Saja Agenda Bahasan Rakernas PDIP 2024?

  • 19 hari yang lalu
KOMPAS.TV - Jelang Rakernas PDI Perjuangan (PDIP) pada Jumat (24/5) mendatang, DPP PDI Perjuangan menggelar keterangan resmi soal apa saja yang akan dibahas di Rakernas.

Termasuk apakah PDI Perjuangan akan mengumumkan posisinya, di luar atau di dalam pemerintahan.

Hal ini dijelaskan Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto di Kantor DPP PDI Perjuangan.

Hasto sebut, sejumlah agenda dibahas termasuk strategi pemenangan di Pilkada.

Dirinya juga menjelaskan dalam Rakernas juga akan mendengarkan suara DPC dan DPD perihal posisi partai, apakah akan di luar atau di dalam pemerintahan?

Baca Juga Presiden Jokowi Klaim Hubungan dengan Puan Maharani Baik-Baik Saja: Memang Akrab di https://www.kompas.tv/video/509557/presiden-jokowi-klaim-hubungan-dengan-puan-maharani-baik-baik-saja-memang-akrab

#pdip #rakernaspdip #pilkada2024

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/509560/bahas-posisi-parpol-dan-strategi-pemenangan-di-pilkada-apa-saja-agenda-bahasan-rakernas-pdip-2024

Dianjurkan