Jokowi Sebut KTT ASEAN-Jepang Sepakat Dorong Gencatan Senjata Permanen di Palestina

  • 5 bulan yang lalu
TOKYO, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo membahas semakin buruknya krisis kemanusiaan di Palestina dalam Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN-Jepang di Tokyo.

Jokowi menegaskan, ASEAN dan Jepang mendorong gencatan senjata permanen di Palestina.

Jokowi mengatakan, ASEAN dan Jepang satu suara soal krisis kemanusiaan di Gaza, Palestina.

Mereka mendorong perdamaian segera ditegakkan di Palestina dan akses bantuan kemanusiaan dibuka seluas-luasnya.

Forum itu mempertemukan pemimpin negara-negara Asia Tenggara dengan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida.

Baca Juga Serangan Udara Israel Gempur Sekolah di Khan Younis, 5 Orang Tewas di https://www.kompas.tv/video/470039/serangan-udara-israel-gempur-sekolah-di-khan-younis-5-orang-tewas

#palestina #jokowi #kttaseanjepang


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/470051/jokowi-sebut-ktt-asean-jepang-sepakat-dorong-gencatan-senjata-permanen-di-palestina

Dianjurkan