Soal Polemik Dukunan APDESI untuk Prabowo-Gibran, Andre Rosiade: Tak Ada Deklarasi & Ajakan Dukung

  • 6 bulan yang lalu
KOMPAS.TV - Apakah ada mobilisasi dukungan Presiden Jokowi dalam acara Desa Bersatu yang dihadiri oleh Cawapres Gibran Rakabuming Raka?

Perangkat desa harus netral di Pemilu, lantas, mengapa ditemukan beberapa bukti adanya arah dukunga kepada Paslon Nomor 2, Prabowo-Gibran?

Kehadiran Gibran dan dukungan APDESI untuk Prabowo-Gibran menuai polemik.

Dilaporkan ke Bawaslu oleh Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, Cawapres Nomor 2.

Gibran Rakabuming Raka menyatakan akan menerima jika ada teguran.

Lebih lanjut, KompasTV berdiskusi bersama Ronny Talapessy selaku Direktur Hukum Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud; dan Andre Rosiade selaki Juru Bicara Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran.

Baca Juga Direktur Eksekutif PUSKAPOL FISIP UI Sebut Ada Mobilisasi Dukungan Jokowi dalam Acara 'Desa Bersatu' di https://www.kompas.tv/video/462830/direktur-eksekutif-puskapol-fisip-ui-sebut-ada-mobilisasi-dukungan-jokowi-dalam-acara-desa-bersatu

#gibranrakabuming #apdesi #prabowogibran


Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/462834/soal-polemik-dukunan-apdesi-untuk-prabowo-gibran-andre-rosiade-tak-ada-deklarasi-ajakan-dukung

Dianjurkan