Analisis Ahli Hukum soal Peluang Saldi Isra Jadi Ketua MK yang Baru

  • 6 bulan yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Usai mencopot Anwar Usman, Mahkamah Konstitusi akan menjalankan proses pemilihan baru Ketua MK, pagi ini.

Sekretaris Jenderal MK Heru Setiawan menjelaskan proses pemilihan untuk menindaklanjuti putusan Majelis Kehormatan MK yang dibacakan Selasa (7/11).

Menurutnya, proses dimulai pukul 9 pagi, lewat musyawarah mufakat sesuai Peraturan MK Nomor 6 Tahun 2023.

Baca Juga Ganjar-Mahfud, Muhaimin dan Gerindra Respons soal Pencopotan Anwar Usman dari Ketua MK di https://www.kompas.tv/video/459289/ganjar-mahfud-muhaimin-dan-gerindra-respons-soal-pencopotan-anwar-usman-dari-ketua-mk

#anwarusman #ketuamkbaru #saldiisra

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/459327/analisis-ahli-hukum-soal-peluang-saldi-isra-jadi-ketua-mk-yang-baru

Dianjurkan