70 Ribu Warga Banten Alami Obesitas, Didominasi Wilayah Tangerang Raya

  • 10 bulan yang lalu
Sebanyak 70 ribu banten warga mengalami obesitas. Hal itu berdasarkan catatan Dinas Kesehatan Banten. Mayoritas kasus obesitas ditemukan di wilayah Tangerang Raya.

Seperti apa? Simak video selengkapnya.

Dianjurkan