Menpora Dito Siap Diperiksa Kejagung soal Tudingan Terlibat di Korupsi BTS Kominfo

  • 10 bulan yang lalu
JAKARTA, KOMPASTV - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mengonfirmasi akan memenuhi panggilan Kejagung pada Senin (3/7/2023) siang nanti.

Menurutnya Dito sama sekali tidak tahu apa-apa terkait permasalahan tersebut dan tidak mengenal tersangka johnny G Plate.

Baca Juga Jawab PDIP Soal Suami Puan Diisukan Terlibat Korupsi BTS yang Kini Menjerat Johnny Plate di https://www.kompas.tv/video/411303/jawab-pdip-soal-suami-puan-diisukan-terlibat-korupsi-bts-yang-kini-menjerat-johnny-plate

"Memberi keterangan biar informasinya gak sumir, akan hadir di Kejaksaan jam 1. Saya dituduh sebelum saya jadi Menpora. Gak apalah, saya akan beri keterangan dan klarifikasi. Bener-bener sumir dan tidak tahu apa-apa,"kata Menpora Dito di Istana, Senin (3/7/2023).

Video Editor: Lisa




Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/421938/menpora-dito-siap-diperiksa-kejagung-soal-tudingan-terlibat-di-korupsi-bts-kominfo

Dianjurkan