Keutaman Surat Al Ikhlas

tahun lalu
Beberapa Keutaman Surat Al Ikhlas
“Sesungguhnya Rasulullah mendengar seseorang berkata, “Ya Allah, sesungguhnya aku meminta kepadaMu, bahwa diriku bersaksi sesungguhnya Engkau (adalah) Allah yang tidak ada illah yang haq disembah kecuali Engkau Yang Maha Esa, Yang bergantung (kepadaMu) segala sesuatu, Yang tidak beranak dan tidak pula diperanakkan, dan tidak ada seorang pun yang setara denganNya.”



Kemudian Rasulullah bersabda, “Sungguh dirimu telah meminta kepada Allah dengan namaNya, yang jika Ia dimintai dengannya (pasti akan) memberi, dan jika Ia diseru dengannya, (pasti akan) mengabulkannya” (HR.Abu Dawud).

Dianjurkan