BI Naikkan Suku Bunga, Sinyal Kenaikan Harga BBM Makin Kuat | Katadata Indonesia

  • 2 tahun yang lalu
Bank Indonesia mulai meninggalkan era bunga murah. Kemarin, Selasa (23/8), bank sentral menaikkan bunga acuan sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 3,75%. Langkah tersebut muncul di tengah wacana pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi.

Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, kenaikan suku bunga merupakan langkah preventif dan mengantisipasi dampak ke depan (forward looking). Bank sentral melihat ada risiko kenaikan inflasi inti dan ekspektasi inflasi akibat kenaikan harga BBM nonsubsidi dan pangan.

======================================================

Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData

Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.

Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataIndonesia
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid

Dianjurkan