4 Tips Aman Konsumsi Makanan Bersantan saat Lebaran

  • 2 tahun yang lalu
Hari Raya Idulfitri akhirnya tiba, setiap umat Islam menyambutnya dengan penuh kegembiraan dan  suka cita. 
Salah satu wujud kegembiraan tersebut biasanya dengan menghidangkan berbagai macam makanan untuk keluarga dan tamu yang datang ke rumah. 
Meski sederet makanan Lebaran yang menggoda sudah siap disantap, faktor kesehatan tetap harus diperhatikan. Salah satu bahan makanan atau olahan yang tidak mungkin lepas dari nuansa Lebaran adalah santan. Padahal santan sendiri memiliki banyak risiko untuk Anda yang kondisi kesehatannya sudah tidak stabil. Maka berikut tips aman konsumsi makanan bersantan saat Lebaran yang bisa Anda gunakan.
 
Creative/Video Editor : Leny/Heriyanto