HUT 1 celebrities.id, d'Masiv: Semoga Semakin Besar dan Nomor 1 di Indonesia

  • 2 tahun yang lalu
Band d'Masiv turut memberikan ucapan selamat dan doa di momen ulang tahun celebrities yang pertama hari ini, Minggu (27/3/2022). Mereka berdoa, celebrities.id bisa menjadi semakin besar dan menjadi portal nomor satu di Indonesia.

Dianjurkan