Pembangunan IKN Terus Berlanjut, Bagaimanakah Tanggapan Penggugat UU IKN?

  • 2 tahun yang lalu
PENAJAM PASER UTARA, KOMPAS.TV - Presiden berkemah di lokasi IKN, bersama Ibu Negara.

Sementara gubernur yang juga berkemah di lokasi adalah Gubernur Kaltim.

Tampak di lokasi, tenda presiden berada di tengah hutan dengan pohon besar.

Presiden terlihat berbincang dengan sejumlah menteri dan Kepala Otorita IKN, di dekat tenda-tenda tempat menginap.

Baca Juga Presiden Jokowi Ingin Rehabilitasi Lahan Sekitar IKN Nusantara agar Kembali Jadi Hutan Tropis di https://www.kompas.tv/article/270487/presiden-jokowi-ingin-rehabilitasi-lahan-sekitar-ikn-nusantara-agar-kembali-jadi-hutan-tropis

Presiden menyebut, kehadirannya di Titik Nol Kilometer IKN, demi mewujudkan cita-cita besar, dan pekerjaan besar yang akan dimulai, yakni pembangunan Ibu Kota Negara.

Senin (14/03) sore, presiden meninjau lokasi persemaian bibit pohon di Kelurahan Mentawir.

Tempat ini memiliki hutan mangrove, yang berhasil dijaga masyarakat setempat.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/270491/pembangunan-ikn-terus-berlanjut-bagaimanakah-tanggapan-penggugat-uu-ikn

Dianjurkan