Replika Titanic Senilai 2 Triliun Dibangun di China - TomoNews

  • 3 years ago
SICHUAN / CHINA — Titanic yang megah akhirnya kembali dari dasar Samudera Atlantik Utara dan ‘pindah’ ke sebuah taman bermain di provinsi Sichuan, China.

Ini bukan kapal Titanic yang sesungguhnya, melainkan sebuah replika.

Meski hanya duplikasi, kapal Titanic made in China ini akan dibangun semirip mungkin dengan yang asli, yaitu dengan skala 1:1 dan akan disebut sebagai ‘New Titanic’.

Menurut laporan dari China News Network, proyek pembangunan ‘New Titanic’ itu telah menghabiskan biaya 1 miliar yuan dan berencana menghabiskan total 10 miliar yuan lagi untuk membangun resort wisata berskala besar di sekitar replika tersebut, menurut Sina News.

SOURCES: SCMP, Sina News, BBC China, China News

Recommended