• 5 tahun yang lalu
Selebgram Millendaru atau lebih dikenal Millen Cyrus ditangkap aparat kepolisian dari Polres Pelabuhan Tanjung Priok pada Sabtu (21/11) dini hari.

Penangkapan keponakan Ashanty itu berawal dari laporan masyarakat bahwa ada transaksi narkoba di sebuah hotel di kawasan Pelabuhan Tanjung Priok.

Link Terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2020/11/23/135201/kronologis-penangkapan-millen-cyrus

https://www.suara.com/entertainment/2020/11/23/150347/urine-positif-narkotika-millen-cyrus-resmi-jadi-tersangka

Millen ketika ditangkap tak sendiri. Di dalam kamar ada seorang lelaki berinisial JR. Dari hasil tes urine, Millen Cyrus dinyatakan positif sabu. Sementara lelaki lainnya negatif. Kini Millen Cyrus resmi ditetapkan sebagai tersangka terkait kasus narkoba jenis sabu. Dari hasil tes urine, keponakan artis Ashanty ini dinyatakan positif narkoba.

#MillenCyrus #Narkoba #ArtisNarkoba

Video Editor: Dewi Yuliantini
=====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter:  https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan