Kebakaran Gudang Elpiji, 5 Orang Meninggal

  • 4 tahun yang lalu
PEMATANG SIANTAR, KOMPAS.TV - Tiga dari lima korban kebakaran di gudang elpiji, di Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara, dimakamkan kemarin.

Korban, terlebih dahulu disemayamkan, dan selanjutnya dikremasi di Rambung Merah, Kabupaten Simalungun.

Kelima korban, sebelumnya disemayamkan di Yayasan Bhakti Kesejahteraan Sosial Balai Persemayaman, Pematang Siantar.

Sanak saudara, dan kerabat yang hadir di tempat, menangis sedih dan turut mendoakan korban.

Kerabat korban mengatakan, pemakaman ketiga anak korban dilakukan secara kremasi.

Sementara, suami dan istri, waktu pemakamannya akan dibicarakan dengan keluarga besar.

#LiveStreaming #BreakingNews #Kompastv

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Media sosial Kompas TV:
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv
Twitter: https://twitter.com/KompasTV
LINE: https://line.me/ti/p/@KompasTV