Jelang Puasa, Wapres Ajak Umat Muslim Saling Membantu di Tengah Covid-19

  • 4 tahun yang lalu
Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa pada umat umat muslim. Diketahui, puasa pertama akan jatuh pada Jumat (24/4/2020) esok.

Link Terkait:

https://www.suara.com/news/2020/04/23/181634/jelang-puasa-wapres-ajak-umat-muslim-saling-membantu-di-tengah-covid-19

Di tengah pandemi virus Corona Covid-19, Ma'ruf mengajak masyarakat untuk memanfaatkan bulan ramadan sebagai ajang saling bantu membantu bagi warga yang terdampak Covid-19.

Ma'ruf mengatakan bahwa meskipun Indonesia dan negara-negara lainnya kini tengah berjuang melawan pandemi Covid-19, namun masyarakat harus tetap menjaga stamina dan daya tahan tubuh selama berpuasa. Tidak lupa ia pun mengimbau kepada umat muslim yang berpuasa untuk tetap hidup bersih serta mengonsumsi makanan bergizi.

#MarufAmin #Covid19 #Puasa #Ramadan

Video Editor: Heriyanto
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom