Jurnalis Peduli, Beri Layanan Penyemprotan Disinfektan Ke Rumah Warga

  • 4 tahun yang lalu
MAKASSAR, KOMPAS.TV - Merespon keluhan warga sekelompok jurnalis peduli korona di makassar memberikan layanan penyemprotan anti septik gratis ke rumah warga.

Tak hanya memberitakan sejumlah jurnalis di makassar juga mengambil bagian untuk membantu masyarakat melakukan penyemprotan disinfektan gratis.

Menggunakan dana dari para donator jurnalis peduli memberikan layanan penyemprotan disinfektan gratis ke rumah warga. selain penyemprotan disinfektan mereka juga membagikan hand sanitizer pada yang membutuhkan.


#jurnalispeduli
#covid19
#desinfektan

Dianjurkan