Kenapa Kursi Pesawat Begitu Kecil

  • 4 years ago
Jika kamu pernah naik pesawat, kamu tahu bagaimana di dalam sana. Lutut terlipat di bawah rahangmu. Kaki terjepit di tas yang kamu taruh di bawah kursi di depanmu. Satu siku di lipatan pinggul. Siku lainnya berebut sandaran tangan dengan penumpang sebelah. Bunyi “tuk-tuk-tuk” dari anak kecil menendang sandaran kursimu dari belakang.

Jadi, kenapa kursi maskapai penerbangan sangat kecil? Apa karena alasan ekonomi? Dan... apa sejak dulu seperti itu? Mari cari tahu!

TIMESTAMPS:
Dulu tidak begini. 1:10
Kompartemen bayi di atas pada tahun 1950-an. 2:15
Maskapai punya dua prioritas utama. 3:01
Apa itu "pitch" di pesawat? 4:05
Kursi telah menyusut 12 cm sejak tahun 1950-an. 5:27
Lebar kursi juga berkurang. 6:28
Kenapa pengaturan kursi ini bisa sangat berbahaya 7:30