Cuaca Buruk Ganggu Jadwal SEA Games 2019

  • 5 tahun yang lalu
Ancaman gangguan cuaca di SEA Games 2019 Filipina akhirnya terjadi di Hari Selasa (3/12). Tenis dan cabang perairan terpaksa menunda pertandingannya sehari penuh, akibat hujan an angin yang melanda manila dan subic cluster. Peringatan cuaca buruk telah diterima masyarakat dan kontingen atlet SEA Games 2019, sejak dua hari lalu. Badai topan kammuri diramalkan akan edekati pantai barat Filipina, yang bisa menyebabkan cuaca buruk dan mengganggu jadwal SEA Games, terutama cabang olahraga outdoor. Pada SEA Games Hari Selasa, dua cabang olahraga akhirnya terpaksa ditunda sehari penuh. Di cabang tenis, seluruh pertandingan tak ada yang bisa dilaksanakan, karena hujan sehari penuh di lapangan tenis Rizal Memorial Sport Complex.
#SeaGames2019 #Filipina #SeaGames2019Indonesia
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Supaya tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru. Media social Kompas TV: Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV Instagram: https://www.instagram.com/kompastv Twitter: https://twitter.com/KompasTV LINE: https://line.me/ti/p/%40KompasTV