Surya Paloh Ajak Masyarakat Bersatu Cegah Tindakan Terorisme

  • 5 tahun yang lalu
Ketua umum Partai NasDem Surya Paloh menyampaikan keprihatinan atas kejadian ledakan bom di Mapolrestabes Medan, Sumatera Utara. Selain itu, Surya Paloh mengajak masyarakat bersatu untuk mencegah tindakan terorisme.
Surya Paloh Ajak Masyarakat Bersatu Cegah Tindakan Terorisme