Jembatan Penghubung Simalungun-Pematangsiantar Putus Akibat Longsor

  • 5 tahun yang lalu
Longsor yang menyebabkan putusnya jembatan penghubung kabupaten di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, mengakibatkan arus lalu lintas sudah dialihkan sementara. Polres Simalungun memberlakukan rekayasa akses jalan dari arah Pematang Siantar menuju Kabupaten Simalungun tepatnya di Kecamatan Tanah Jawa.