Banjir di Jayapura, 77 Orang Meninggal Dunia

  • 5 tahun yang lalu
Informasi yang didapat hingga Senin (18/3) pagi, korban meninggal dunia akibat banjir bandang di Jayapura, Papua telah mencapai 77 orang. Jumlah korban diperkirakan akan bertambah, mengingat masih ada sejumlah wilayah yang dilanda banjir bandang yang belum bisa dicapai tim SAR gabungan.

Lalu seperti apa kondisi pengungsian korban banjir saat ini? Informasi selengkapnya disampaikan oleh Jurnalis KompasTV Ryan Winarta berikut ini.

#BanjirSentani #BanjirJayapura #PrayForSentani