PMI Balikpapan Temukan Puluhan Kontong Darah Terinfeksi HIV

  • 5 tahun yang lalu
Metrotvnews.com, Balikpapan: Palang Merah Indonesia (PMI) cabang Kota Balikpapan masih menemukan puluhan kantong darah yang terinfeksi HIV dan penyakit menular lainnya seperti Hepatitis dan Sifilis, Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (1/9/2014). Dari data yang diperoleh sepanjang bulan Juli 2014 sedikitnya 47 kantong darah ditemukan terindikasi virus mematikan ini. Darah yang terindikasi virus HIV ini selanjutnya akan dimusnahkan untuk mengantisipasi agar tidak digunakan oleh masyarakat.