603 Perlintasan KA di Surabaya Tanpa Palang Pintu

  • 5 tahun yang lalu
Metrotvnews.com, Surabaya: Sebanyak 603 perlintasan kereta api di wilayah Daops VIII, Surabaya, Jawa Timur, Senin (7/7/2014), tidak berpalang pintu. Meski demikian, sebagian diantaranya telah diberi rambu-rambu serta dijaga secara swadaya oleh warga sekitar.